Berikan Pelayanan Untuk Masyarakat, Polsek Sukalarang Gatur Depan Sekolah

    Berikan Pelayanan Untuk Masyarakat, Polsek Sukalarang Gatur Depan Sekolah
    Polsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota

    Kota Sukabumi - Polsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Berikan Pelayanan Untuk Masyarakat, Polsek Sukalarang Gatur Depan Sekolah SMKN 1 Sukalarang Kecamatan Sukalarang, Rabu (01/11/2023).

    Dalam rangka memberikan pelayanan prima kepada masyarakat maupun anak sekolah dipagi hari, Bripka Rendi Handimijaya, S.H melakukan pengaturan lalu didepan SMKN 1 Sukalarang.

    Kapolres Sukabumi Kota AKBP Ari Setyawan Wibowo Melalui Kapolsek Sukalarang AKP Asep Jenal Abidin, S.E. mengatakan bahwa kegiatan pengaturan rutin dilakukan setiap pagi hari jam 06.30 wib oleh semua anggota Polsek. Diharapkan masyarakat yang melaksanakan aktivitas pagi selalu berhati hati dan mematuhi peraturan lalu lintas dalam berkendara, sehingga tidak terjadi kemacetan maupun kecelakaan lalu lintas, terutama dapat membantu pelajar menyebrang jalan.

    Dalam giat Gatur Lalin di pagi hari ini bertujuan agar terciptanya Kamseltibcar Lantas dan mengantisipasi terjadinya Laka Lantas di kalangan warga masyarakat yang melaksanakan kegiatan aktifitas pasar.

    Semoga dengan adanya Polisi yang selalu berada di jalan baik di pagi hari masyarakat pun juga merasa lebih aman dan nyaman.“Pengaturan lalu lintas di pagi hari ini merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan oleh anggota Polsek Sukalarang dengan tujuan untuk memperlancar arus lalu lintas dan memberikan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna jalan serta memberikan pelayanan kepada para warga maysarakat yang hendak beraktifitas, ” tutur Kapolsek.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Guna menciptakan keamanan dan kondusif,...

    Artikel Berikutnya

    Dekati warga Babinkamtibmas bersinergi dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Serentak Senjata Api Anggota Polri
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros

    Ikuti Kami